
Dengan perkembangan inovasi teknologi jaringan sosial seperti Facebook, Twitter, Instagram, YouTube, dan forum messenger chatting (BBM, WhatsApp), semakin banyak pengguna Internet memanfaatkan kemajuan teknologi untuk mengekspresikan diri dalam bentuk tulisan dan sebagai pengganti komunikasi tatap muka. Sayangnya masih ada sebagian pengguna yang suka melakukan tindakan memalukan seseorang di dunia maya. Tindakan mengejek dan diteruskan dengan pengucilan terhadap seseorang dari suatu kelompok dikenal dengan istilah “cyber bullying” (“intimidasi”). Korbannya cenderung memiliki harga diri rendah, … [Read more...]






























