Fishidy: mengandalkan teknologi peta untuk memberitahu tempat memancing menarik dan lokasi menangkap ikan terbesar

Di negara bagian seperti Wisconsin, Minnesota, Illinois, jumlah pemancing lebih banyak daripada pemain golf. Hebatnya, jutaan pemancing menghabiskan uang bermiliar-miliar dollar setiap tahun. Namun belum banyak pengembang komputer yang membangun aplikasi untuk membantu pemancing menangkap ikan lebih besar dan lebih banyak. Fishidy menggunakan teknologi peta atau geografi informasi system (GIS), untuk menghubungkan para pemancing, sekaligus menyediakan laporan secara instan tentang lokasi yang menarik untuk pemancing. Selain memanfaatkan penggunaan peta interaktif, Fishidy juga membangun … [Read more...]