
Mayoritas pengguna Internet di Amerika semakin gandrung mengunjungi situs media sosial, seperti Facebook, Instagram, Pinterest, Twitter, Tumblr, dan Reddit. Pengguna seringkali meng-update status mereka, menulis cerita pendek, memasang foto, meng-upload video, memberi komentar atau menambahkan “jempol” terhadap posting dan foto. Dalam waktu lima tahun sejak bulan Mei 2008, proporsi orang dewasa di Amerika yang menggunakan situs jejaring sosial berkembang dari 29 persen menjadi 72 persen pada bulan Mei 2013 ini. Menurut hasil penelitian dari lembaga riset terkemuka Pew, wanita di Amerika … [Read more...]