NewsCred: platform yang menawarkan layanan konten berlisensi dan asli untuk penerbit dan pemasaran

Dengan mengandalkan kemajuan teknologi di jaman sekarang, pemasar dari perusahaan merek terkemuka bekerja dengan cepat memilih konten menarik dan menggunakan berbagai macam konten untuk memikat hati pembeli. Konten berlisensi, asli dan relevan dengan produk yang sedang dipasarkan sangat dibutuhkan setiap hari. Untuk memenuhi permintaan tsb., perusahaan startup NewsCred membangun sebuah platform yang berfungsi seperti pasar konten terbesar di dunia. Boleh dibilang tugas pemasar seolah-olah berfungsi sebagai pendongeng cerita. Pemasar memanfaatkan konten supaya calon pembeli dapat berbagi … [Read more...]