
Tantangan yang seringkali dihadapi oleh pemilik usaha kecil yaitu menghabiskan banyak waktu untuk menemukan pemasok yang tepat, apalagi yang menyediakan daftar harga barang dan informasi secara cepat. Pemilik bisnis biasanya membutuhkan waktu berhari-hari bahkan berminggu-minggu, tapi sekarang Kinnek ingin memangkas pemborosan waktu menjadi beberapa menit saja. Kinnek menciptakan inovasi pasar online supaya usaha kecil menemukan pemasok yang cocok, sekaligus menyediakan daftar kutipan harga. Pemilik usaha kecil menerima kutipan harga dari beberapa pemasok, termasuk pembelian barang dan … [Read more...]
You must be logged in to post a comment.