Fishidy: mengandalkan teknologi peta untuk memberitahu tempat memancing menarik dan lokasi menangkap ikan terbesar

Di negara bagian seperti Wisconsin, Minnesota, Illinois, jumlah pemancing lebih banyak daripada pemain golf. Hebatnya, jutaan pemancing menghabiskan uang bermiliar-miliar dollar setiap tahun. Namun belum banyak pengembang komputer yang membangun aplikasi untuk membantu pemancing menangkap ikan lebih besar dan lebih banyak. Fishidy menggunakan teknologi peta atau geografi informasi system (GIS), untuk menghubungkan para pemancing, sekaligus menyediakan laporan secara instan tentang lokasi yang menarik untuk pemancing. Selain memanfaatkan penggunaan peta interaktif, Fishidy juga membangun … [Read more...]

Renaissance Learning: penyedia peralatan penilaian, pengajaran dan pembelajaran, solusi untuk sekolah TK sampai SMA

Bukanlah sesuatu yang baru kalau perusahaan raksasa teknologi berlomba-lomba untuk mempengaruhi lembaga pendidikan di Amerika. Apple, Microsoft, Google, melakukan terobosan hebat ke berbagai sekolah dan perguruan tinggi dalam waktu beberapa tahun terakhir ini. Musim panas tahun 2013 Apple menyodorkan perangkat tablet iPad kepada sekolah-sekolah negeri di kota Los Angeles, menjelang akhir tahun 2013 Microsoft memberikan secara gratis perangkat lunak Office 365 kepada 35.000 lembaga pendidikan, dan awal tahun 2014 ini Google melakukan investasi besar ke perusahaan pendukung … [Read more...]

EatStreet: platform untuk pemesanan restoran online dengan sasaran pasar kota kecil yang belum terlayani oleh penyedia terkemuka

Layanan pemesanan restoran online merupakan salah satu ide bisnis yang sangat digemari oleh perusahaan startup. Kebanyakan layanan yang tersedia hanya terpusat untuk melayani kota besar seperti San Francisco dan New York City. Perusahaan startup EatStreet cenderung mencari pasar ke kota kecil dengan penduduk sekitar 200 ribu sampai 500 ribu orang. Salah satu alasan utama bagi EatStreet adalah pendatang baru ini belum mampu menyaingi layanan pemesanan restoran online di kota besar yang sudah disediakan oleh perusahaan terkemuka seperti Seamless, GrubHub, dan lainnya. EatStreet … [Read more...]