
Hanya beberapa hari setelah menyediakan aplikasi Office untuk perangkat tablet dan ponsel pintar yang dijalankan dengan Apple iOS (iPad dan iPhone) secara gratis, perusahaan raksasa Microsoft ingin meraup untung lebih besar dari konsumen di Amerika melalui cara berlangganan. Microsoft meluncurkan paket terbaru berlangganan empat macam aktivitas untuk kerja dan bermain selama satu tahun, yang dinamakan Work & Play Bundle. Mulai 10 November 2014 sampai 4 Januari 2015, setiap warga boleh membeli satu paket berlangganan Office 365, Xbox Live, Xbox Music dan Skype, selama satu tahun seharga … [Read more...]