
Setelah menjalin sebuah aliansi dengan pencipta inovasi mobile gaming DeNA pada bulan Maret 2015, perusahaan game raksasa Nintendo akan segera merilis lima aplikasi pertama dalam waktu satu tahun ke depan. Eksekutif Nintendo membeberkan kepastian mengenai aplikasi mobile ketika membuat pernyataan tentang laporan keuangan tahun fiscal yang berakhir pada bulan Maret. Sesuai rencana, kerja sama antara dua perusahaan teknologi berbasis di Jepang akan membangun aplikasi video game untuk kalangan pemilik ponsel pintar, jam pintar, dan tablet. DeNA memiliki teknologi dan tenaga berbakat yang … [Read more...]