
Mulai tanggal 10 Juni ini, perusahaan Donuts sebagai penyelenggara pendaftaran nama domain ekstensi baru (gTLDs) terbesar di dunia, seperti .camera, .deals, .limo, .movie, .photos dan .technology, melepas sekitar 1,4 juta nama cantik yang sebelumnya ditahan. Nama-nama cantik sebelumnya disimpan oleh Donuts dengan alasan mengganggu lalu lintas Internet dan sistem nama domain (DNS). Tetapi setelah lebih dari satu tahun gTLDs dirilis ke publik, dan ada sekitar enam juta nama domain yang sudah didaftarkan, maka penggunaan nama ekstensi baru semakin ramai. Demikian pula, peneliti belum menemukan … [Read more...]