
Ketika perusahaan raksasa mesin pencari Google diluncurkan 17 tahun yang lalu, pengguna hanya mengakses situs web lewat desktop. Akan tetapi perkembangan inovasi platform dan aplikasi untuk web dan mobile menyebabkan pengguna mengunjungi Google dari berbagai jenis perangkat. Kalau dulu hanya mengetik suku kata untuk mencari, maka sekarang pengguna dapat menyentuh layar atau berbicara dengan mesin. Google memperbarui logonya supaya pengguna yang berasal dari perangkat apapun masih bisa mengidentifikasi mesin pencari ini. Tujuannya, pengguna tetap mengenal Google ketika menggunakan desktop, … [Read more...]