Kabbage adalah perusahaan yang membantu pembiayaan online dan menawarkan pinjaman jangka pendek untuk usaha kecil. Kabbage memiliki puluhan ribu pelanggan, mayoritas pengguna adalah pemakai ulang yang datang meminta dukungan modal kerja. Kabbage menawarkan pinjaman kepada usaha kecil sampai $100.000 dollar dan hanya membutuhkan proses pengisian formulir yang mudah dan sederhana. Dengan mengandalkan perangkat lunak akuntansi modern, Kabbage menggunakan data aktivitas bisnis untuk memprediksi pertumbuhan perusahaan peminjam, yang mana informasi ini di pakai sebagai tolak ukur untuk menentukan … [Read more...]
Kabbage: menyediakan modal kerja untuk usaha kecil dengan memeriksa aktivitas bisnis, data pembayaran dan pengiriman
AppDirect menyediakan pasar aplikasi berbasis cloud dan platform untuk mengelola toko aplikasi bagi perusahaan besar

Bisnis penjualan aplikasi untuk perangkat komputer dan seluler mengalami pertumbuhan sangat pesat dalam waktu dua sampai tiga tahun terakhir ini. Untuk perdagangan aplikasi, kita hanya mendengar toko aplikasi Apple App Store, Google Play, dan Amazon App Store. Sedangkan penjualan aplikasi juga banyak dilakukan oleh perusahaan besar dan menengah, yang mencakup sektor telekomunikasi, website hosting, penyelenggara kabel tv, toko peralatan kantor, dan lain sebagainya. Karena bertumbuh pesat, maka masih ada puluhan ribu perusahaan dan konsultan IT yang belum siap membangun infrastruktur sendiri, … [Read more...]
CEO Amazon.com Jeff Bezos menyodorkan uang $5 ribu dolar untuk pekerja di gudang perusahaan yang ingin berhenti
Apakah anda ingin segera hengkang dan merasa tidak puas dengan perusahaan dimana anda sedang bekerja? Raja e-commerce Amazon.com menawarkan uang kontan untuk menyingkirkan karyawan yang benar-benar tidak ingin bekerja di perusahaan tsb. CEO dan pendiri Jeff Bezos mengambil ide dari perusahaan sepatu Zappos.com yang diakuisisi tahun 2009 lalu. Zappos.com menggunakan strategi membayar karyawan untuk berhenti bekerja sejak tahun 2008 lalu. Ide ini banyak dipuji oleh fakultas ilmu pendidikan bisnis di seluruh dunia. Di dalam sebuah surat kepada pemegang saham Amazon.com yang dipublikasikan … [Read more...]
Verisign: terdaftar 271 juta nama domain di seluruh dunia pada 31 Desember 2013, .com (dotcom) mencapai 112 juta

Perusahaan terbesar dan terpopuler untuk urusan nama domain, Verisign, menyatakan bahwa pendaftaran alamat situs web di seluruh dunia sudah mencapai 271 juta nama sampai pada tanggal 31 Desember 2013. Verisign berbasis di kota Reston, Virginia, merupakan perusahaan yang sudah mengelola pendaftaran nama domain lebih dari 15 tahun. Pendaftaran nama domain mengalami peningkatan sebanyak lima juta nama selama kuartal keempat tahun 2013, atau terjadi pertumbuhan 1,9 persen dari kuartal ketiga tahun 2013. Kalau dibandingkan dengan jumlah nama domain yang sudah terdaftar sampai akhir tahun tahun … [Read more...]
Bahan yang paling ajaib di dunia teknologi: setelah Apple dengan sapphire, sekarang giliran Samsung dengan graphene

Sebelum terlambat, sebaiknya anda mulai mengenal kata “graphene” yang merupakan salah satu bahan yang paling canggih dan ajaib di dunia teknologi untuk masa depan. Banyak peneliti meramalkan bahwa sebelum tahun 2020, anda pasti memegang sebuah gadget yang terbuat dari bahan graphene, entah dalam bentuk jam tangan, ponsel pintar, tablet, atau komputer chip prosesor untuk laptop. Kata graphene adalah kombinasi dari dua suku kata “graphite” dan “-ene” yang ditemukan pada tahun 1962 oleh Hanns-Peter Boehm. Istilah graphene dipakai di dunia penelitian untuk pertama kalinya pada tahun … [Read more...]
Pangsa pasar ponsel pintar OS di Amerika, Februari 2014: Android 52,1%, Apple 41,3%, Microsoft 3,4%, BlackBerry 2,9%

Pada akhir bulan Februari 2014, sudah ada lebih dari 163 juta orang di Amerika yang memakai ponsel pintar untuk melakukan komunikasi, kirim pesan, chatting, mengunjungi jaringan sosial, berselancar didunia maya, mengambil foto, bermain games, dan menonton video. Menurut comScore, penetrasi pasar ponsel pintar di Amerika mencapai 68,2 persen dari total populasi, atau terjadi kenaikan 7 persen dari bulan November 2013. Untuk urusan system operasi (OS) yang menjalankan ponsel pintar, maka Google Android masih menduduki posisi pertama dengan mengambil pangsa pasar sebesar 52,1 persen pada bulan … [Read more...]
Triggerfox: mengatur buku alamat bagi para profesional supaya membangun hubungan bisnis yang lebih erat dengan klien

Para profesional sering menghadapi kesulitan ketika membuka buku alamat untuk mencari nama dan kontak yang tersebar di berbagai perangkat digital, baik di ponsel pintar maupun di laptop. Tantangan ini seringkali menyulitkan para profesional yang ingin mempererat hubungan bisnis dengan klien. Triggerfox mengatur buku alamat dengan mencatumkan daftar nama dan kontak dari kerabat kerja dan klien yang didulang dari jaringan sosial, telepon genggam, kalender, dan email. Triggerfox merupakan satu buku alamat yang sangat lengkap dan mudah dipakai. Aplikasi Triggerfox membantu pengguna untuk … [Read more...]
ContentClicks Menyediakan Layanan Native Ads untuk Website dan Marketers

Apabila anda membaca artikel ini anda tentunya sudah tidak asing lagi dengan iklan di internet. Hampir semua site yang menyediakan content atau layanan internet secara gratis kepada pengguna memperoleh pemasukan utama dari iklan. Beberapa situs social media seperti Facebook dan Twitter juga sudah mulai gencar memasang iklan di situs mereka. Debat seputar apakah iklan menganggu konten atau pengalaman pengguna situs sudah berlangsung selama bertahun-tahun. Di satu sisi, pengguna merasa iklan membuat "kotor" halaman web dan menghabiskan waktu mereka untuk melihat atau menikmati konten. Di lain … [Read more...]
Sookasa: teknologi enkripsi, akses kontrol, untuk melindungi file yang disimpan di cloud dan mobile (Dropbox, Gmail)

Banyak pengguna perangkat seluler, desktop, dan laptop menggunakan layanan cloud untuk menyimpan dan berbagi file, seperti melalui Dropbox, Box, Gmail, dan lain sebagainya. Untuk menjaga keamaan file yang tersebar dimana-mana, startup Sookasa meluncurkan semacam lapisan penahan ketika melakukan penyimpanan dan pengambilan file di cloud. Kelebihan Sookasa dengan tambahan teknologi enkripsi dan akses kontrol yang dapat mencatat semua aktivitas ketika seseorang mengakses file. Data akses dikumpulkan untuk dipakai oleh lembaga peneliti atau departemen yang bertugas mengaudit kapan file dibuka, … [Read more...]
BlackBerry merilis BBM versi baru: menambahkan stiker, mengirimkan file besar, berbagi foto dengan beberapa orang

Perusahaan perangkat ponsel pintar berbasis di Kanada meluncurkan aplikasi BBM versi terbaru untuk perangkat seluler yang dijalankan dengan system operasi BlackBerry, Google Android, dan Apple iOS. BBM versi terbaru bisa dipakai untuk handset Samsung Galaxy dan Apple iPhone, sedangkan untuk perangkat tablet boleh dipakai untuk Galaxy Tab, Apple iPad dan iPod Touch. Supaya anda tidak salah men-download aplikasi terbaru, berikut ini adalah nomor-nomor versi BBM terbaru: (a) untuk pemilik BlackBerry yang menggunakan system operasi 10, pengguna men-download BBM versi 10.3.1; (b) untuk pengguna … [Read more...]
ClearStory Data: menggabungkan data beragam, mempercepat bisnis mendapatkan wawasan dari sumber internal, eksternal

Dengan kemajuan teknologi database, perusahaan-perusahaan mengumpulkan berbagai data dari produk dan pelanggan, yang disimpan di server. Sayangnya dengan begitu banyaknya data beragam yang sudah dikumpulkan, perusahaan masih mengalami kesulitan untuk mengetahui apa yang terjadi, terutama untuk melakukan perbaikan atau menemukan peluang bisnis baru. ClearStory Data merupakan startup yang ingin membantu perusahaan memiliki alat dasar supaya para eksekutif dan pengambil keputusan lebih mudah memvisualisasikan data. Dengan menggunakan inovasi perangkat lunak, ClearStory Data mengumpulkan data … [Read more...]
AirBulb menggabungkan bola lampu LED dan speaker nirkabel dalam satu unit, dikontrol lewat aplikasi iOS atau Android

Perusahaan startup AirBulb memakai slogan “ketika ada cahaya, disitu ada musik.” Slogan ini betul-betul mencerminkan inovasi produk yang diluncurkan melalui Kickstarter sejak tanggal 14 Maret 2014. Dalam waktu 2 minggu sejak itu, sudah berhasil mengumpulkan pendanaan dari khalayak umum sejumlah lebih dari $60 ribu dollar, dari total target $100 ribu dollar. Rencana pendanaan masih tinggal satu bulan dan akan berakhir tanggal 28 April 2014. AirBulb menggabungkan bola lampu LED yang hemat energi dan speaker nirkabel dalam satu unit. Dengan mengandalkan inovasi teknologi Bluetooth, AirBulb … [Read more...]



































You must be logged in to post a comment.